Pages

Selasa, 11 Juni 2013

BISA DAN PASTI BISA ….????? Yes You Can!

Jangan terlalu cengeng menghadapi hidup ini hanya karena cinta ….hidupmu sampai merana . Tegarlah
karena masih banyak cinta - cinta lain yang menungumu …….
Hidup ini akan terus berjalan kita pun harus terus melangkah mengikutinya …. jangan pernah putus asa untuk meraih sesuatu yang terbaik buat diri kita …..
Jangan pernah kau siksa diri dan jiwamu dengan pikiran-pikiran yang cengeng … semestinya kita sadar
masih banyak urusan-urusan yang jauh lebih penting dari sekedar mikirin betapa sedihnya kehilangan
cinta , sebenarnya yg bikin sedih dan merana adalah perasaan kita sendiri ……terkadang kita kalah
dengan perasaan kita
Lupakanlah masa lalu buat apa di ingat-ingat lagi , biarlah masa lalu itu ibarat debu yang tertiup angin
lalu menghilang ...
Sekarang saatnya kita sambut masa depan dengan semangat hidup dan harapan-harapan yang baru …
ingat yg bisa menciptakan sebuah kebahagiaan adalah kita sendiri karena kebahagiaan itu ada di dalam
hati kita sendiri …

Sumber

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Kasih Saran, Agar Blog Ini Lebih Baik Lagi Untuk Kedepannya!